Bahan-bahan
Cara membuat
- Agar-Agar 1 bungkus
- Air 600 ml
- blewah/garbis 300 gram
- Es Batu secukupnya
- Nata de Coco 100 gram
- Perwarna makanan hijau 3 tetes
- pewarna makanan kuning 3 tetes
- pewarna makanan merah 3 tetes
- biji selasih 4 sendok makan
- Sirup secukupnya
Cara membuat
- Masak agar-agar dengan air dan gula, pisahkan ke wadah menjadi 3 bagian, beri pewarna makanan hijau,kuning dan merah pada tiap bagian yang berbeda, dinginkan dan parut kasar
- Campurkan agar-agar,nata de coco,blewah,selasih dan es batu/es serut
- Tuang sirup cocopandan dan sajikan
Comments
Post a Comment